Minggu, 20 April 2014

Seni Montase



Membuat Karya Seni
Dengan Konsep Montase

            Terkadang antara mozaik dan montase sulit dibedakan yang seolah-olah masih dalam satu teknik dasar yang sama dan kadang-kadang sulit dibedakan. Jika mozaik memanfaatkan potongan-potongan material sebagai pengganti bahan pewarna, maka montase lebih mengeposisikan beberapa gambar yang sudah jadi dengan gambar yang sudah jadi lainnya. Misalnya Gambar wanita dari majalah kemudian dipotong yang hanya diambil gambar wanitanya saja kemudian kepala wanita itu diganti dengan kepala gambar orang laki-laki. Ini merupakan salah satu contoh sederhana dari karya montase. Penerapan konsep montase bisa juga diterapkan pada gambar-gambar yang memiliki jalan cerita atau berilustrasi yang tentunya jalan ceritanya lucu dan seru.
            pada latihan membuat montase dengan tema bebas ini, langkah-langkah yang saya tempuh yaitu 1) menentukan tema dari montase itu, 2) setelah ditentukan tema lalu saya mencari gambar sesuai dengan tema yang saya ambil, 3)mengeposisikan beberapa gambar dengan gambar lainnya, 4) menempel gambar-gambar tersebut pada kertas gambar. Berikut ini hasil montase saya



            Maaf jika ilustrasi ceritanya kurang nyambung . Terima kasih

Tidak ada komentar:

Posting Komentar